Satu Kata Berjuta Mimpi



 Satu Kata Berjuta Mimpi

Oleh: Sekar Arumning Kahuripan (2103036161)

Senja datang menyapa, waktunya sudah tiba

Terdengar langkah kaki beriringan, sorak ramai terdengar

Baju kusamnya yang terlihat jelas peluhnya

Lelah ia tahan, meraih mimpi dan cita

Tidaklah mudah meraihnya, harapan akan masa depan ada padanya

Semangatnya tak usah ragu, sudah tertanam dalam raga dan jiwanya

Satu kata, hanya satu kata, sepuluh huruf

Berjuta mimpi dan asa, ialah pendidikan


Posting Komentar

3 Komentar